Cara Seting Agar Email Dapat Diunduh di Lebih dari Satu Mail Client
Apabila Anda terbiasa mengakses email dari beberapa mail client secara bersamaan, mungkin pernah mendapatkan kendala gagal mengunduh email. Hal ini disebabkan email yang ada di server telah diunduh dan kemudian langsung dihapus oleh Outlook atau Thunderbird (mail client). Untuk mengatasi hal ini, Anda dapat mengaktifkan opsi “Leave Message on Server” baik di Outlook atau di… Read More »